Macam-macam Topology fisik
Jaringan Komputer
Jaringan Komputer
- Topologi Bus
Pada topologi Bus digunakan sebuah kabel tunggal atau kabel pusat di mana seluruh client dan server dihubungkan.
Keunggulan
Penambahan komputer baru mudah dilakukan.
Sambungan kabel sederhana dan hemat kabel.
Kelemahan
Lalu lintas data sangat padat.
Jika salah satu client rusak, sistem tidak berfungsi dan sulit mendeteksi.
Tidak efektif untuk jarak jauh.
- Topologi Star
Pada topologi star, masing-masing client dihubungkan secara langsung ke server melalui Hub (switch)
Keunggulan
Semua client terhubung ke pusat server menyebabkan kontrol terpusat.
Pemasangan dan penambahan kabel menjadi mudah dan paling fleksibel.
Jika salah satu client mengalami gangguan tidak akan mengganggu client lain.
Kelemahan
Karena kontrol terpusat maka elemen hub (switch) kritis.
Lebih boros kabel
- Topologi Ring
l Di dalam topologi Ring tiap client ataupun server akan menerima dan melewatkan informasi dari satu komputer ke komputer lain.
l
Bila alamat-alamat yang dimaksud sesuai maka informasi diterima dan bila tidak sesuai, informasi akan dilewatkan / diteruskan ke komputer lain.
Bila alamat-alamat yang dimaksud sesuai maka informasi diterima dan bila tidak sesuai, informasi akan dilewatkan / diteruskan ke komputer lain.Jaringan Komputer adalah menghubungkan dua komputer atau lebih, sehingga antara satu komputer
dengan yang lain dapat saling bertukar resource seperti sharing file, pri nter, dll dengan menggunakan protocol
yang sama, dalam hal ini TCP/IP. Adapun jaringan komputer ini telah banyak digunakan untuk berbagai
kebutuhan, missal :
- WARNET
- MULTIPLAYER GAME
- PERKANTORAN
- KAMPUS, DLL
Untuk membuat sebuah jaringan komputer diperlukan perangkat sebagai berikut :
- Dua buah computer atau lebih
- LAN Card/NIC sesuai dengan jumlah computer (untuk computer sekarang biasanya sudah onboard)
- Kabel UTP sesuai kebutuhan
- Tang Crimping
- Konektor RJ45
- Switch/Hub jika ingin mengunakan tiga computer ata u lebih
- Gunting
Tidak ada komentar:
Posting Komentar